Bismillah
474. PAHALANYA UNTUK MEREKA BERDUA
Riyaadhush Shaalihiin
Bab 21 | Saling menolong dallam kebaikan & takwa
Hadits ke-183 | Hadits Abu Sa'id al-Khudri Radhiallahu ‘anhu
Dari Abu Sa'id al-Khudri Radhiallahu ‘anhu,
وعن أَبِي سعيدٍ الخُدْرِيِّ رضي اللَّه عنهُ أَنَّ رسولَ اللَّه صَلّى اللهُ عَلَيْهِ وسَلَّم ، بَعَثَ بَعْثاً إِلى بَني لِحيانَ مِنْ هُذَيْلٍ فقالَ : « لِيَنْبعِثْ مِنْ كُلِّ رَجُلَيْنِ أَحَدُهُمَا وَالأَجْرُ بَيْنَهُمَا » رواه مسلم.
"Bahwa Rasulullah ingin mengirim pasukan ke Bani Lihyan dari suku Hudzail (untuk memerangi mereka). Beliau bersabda, 'Hendaknya berangkat dari setiap dua orang salah satunya, sedangkan pahalanya terbagi antara keduanya.” (HR. Muslim)
===
Ikuti Kajian Serial Riyaadhush Shaalihiin via LIVE STREAMING Insyaa Allah:
👤 Ustadz Muhammad Nuzul Dzikri
474. PAHALANYA UNTUK MEREKA BERDUA
Bab 21 | Saling Menolong dalam Kebaikan & Takwa
Hadits 183 | Hadits Abu Sa'id Al-Khudri Rhadiyallahu 'Anhu
🕠 Insyaa ALLAH SABTU, 28 Agustus 2021 pukul 05:30 WIB (Jakarta & sekitarnya)
🖥️ Insyaa ALLAH ditayangkan langsung di https://www.youtube.com/c/MuhammadNuzulDzikri/ (pada channel YouTube insyaa ALLAH akan terdapat sebuah video dengan logo "LIVE").
🎙️ Insyaa Allah disiarkan LIVE audio di http://radio.muhajirproject.com/
📲 Silakan sampaikan pertanyaan via chat WhatsApp di 0812-959595-42.
(tidak menerima panggilan telpon, SMS dan video call)
📩
Facebook, Instagram, YouTube, Telegram, SoundCloud, Spotify:
@muhammadnuzuldzikri
www.muhammadnuzuldzikri.com